Apakah Fungsi Kemasan Pada Industri Pangan?


Fungsi kemasan pada industri pangan
1.       Faktor Pengamanan
Terhadap cuaca, sinar matahari, benturan, kotoran
2.       Faktor ekonomi
Berhubungan langsung dengan biaya produksi
3.       Faktor distribusi
Kemudahan penyimpanan dan pemajangan (display)
4.       Faktor komunikasi
Harus mudah dilihat, mudah dipahami dan mudah diingat


5.       Faktor ergonomi
Harus mudah dibawa, dibuka, diambil
6.       Faktor estetika
Paduan warna, logo, ilustrasi, huruf dan tata letak tulisan
7.       Faktor identitas
Agar tampil beda dan mudah dikenali

Silakan baca artikel terkait Apa Saja Jenis Kemasan Pada Industri Pangan?